1411. HARAPAN BESAR BAGI PENCINTA ORANG SHALIH | Riyadhush Shaalihiin | Ustadz Muhammad Nuzul Dzikri
1411. HARAPAN BESAR BAGI PENCINTA ORANG SHALIH
Riyaadhush Shaalihiin
Bab 45 | Mengunjungi, mencintai, menemani, mengundang, meminta didoakan orang-orang shalih
Hadits ke-372 | Hadits Abu Musa al-Asy'ari Radhiallahu ‘anhu
وعن أبي موسى الأَشْعَرِيِّ رضي اللَّهُ عنه أَن النَّبِيَّ صَلّى اللهُ عَلَيْهِ وسَلَّم قال : « المَرْءُ مَعَ مَنْ أَحَبَّ » . متفق عليه »
Dari Abu Musa al-Asy'ari Radhialllahu ‘anhu bahwa Nabi ﷺ bersabda, "Seseorang itu (akan dikumpulkan) bersama orang yang dia cintai." (Muttafaq ‘alaih)
. متفق عليه وفي رواية قال قيل للنبي صَلّى اللهُ عَلَيْهِ وسَلَّم الرجل يحب القوم وَلَمْا يلحق بهم ؟ قال : « المرء مع من أحب »
Dan dalam satu riwayat, "Ditanyakan kepada Nabi ﷺ, 'Seseorang mencintai suatu kaum (dari kalangan orang-orang shalih) tetapi belum bisa mengejar (amal) mereka?' Beliau bersabda, 'Seseorang itu (akan dikumpulkan) bersama orang yang dia cintai'."