Bagaimana Jika Setelah Berbuka Puasa, Baru Mengetahui Darah Haid Keluar? - Rumaysho TV
0
0
4 Views·
27 May 2023
In
Other
Seperti yang kita ketahui bersama, jika seorang wanita yang sedang mendapatkan tamu bulanan alias haid, dilarang melakukan ibadah, contohnya shalat dan puasa.
Namun bagaimana jika ada kondisi dimana seorang wanita baru mengetahui dirinya haid ketika waktu berbuka tiba, sedangkan ada kemungkinan darah haid keluar ketika waktu berbuka belum tiba? Apakah puasanya sah?
Kita simak jawaban Ustadz M Abduh Tuasikal pada video #shorts diatas.
Show more
0 Comments
sort Sort By