Up next

Mengenal Al-Hayyu & Al-Qayyum (Fiqih Asmaul Husna) #4a

2 Views· 29 March 2023
Tarbiyah Sunnah
Tarbiyah Sunnah
Subscribers
0
In Other

Tarbiyah Sunnah & Masjid An-Naafi' mempersembahkan:
Pembahasan Kitab

----------

"Fiqhul Asmaa il Husnaa"
Karya Syaikh Abdurrazzaq bin Abdil Muhsin al-'Abbad al-Badr حفظه الله
Playlist: http://bit.ly/fiqihasmaulhusna

Link PDF: https://bit.ly/kitabfikihasmaulhusna

----------

Berkata Syaikh Abdurrazzaq bin Abdil Muhsin al-'Abbad al-Badr حفظه الله,

"Sesungguhnya memahami nama Allah yang baik (Asma'ul Husna) merupakan pintu ilmu yang mulia, bahkan ini termasuk Al-Fiqh Al-Akbar (fikih yang paling agung) dan paling utama serta pertama kali yang masuk dalam sabda Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa Sallam,

من يرد الله به خيرا يفقهه في الدين

"Barangsiapa yang Allah kehendaki kebaikan atasnya, maka Dia akan memberikan kefahaman padanya dalam masalah agama." (HR. Bukhari no. 71 dan Muslim no. 1037)

Mempelajari ilmu ini merupakan usaha termulia yang dilakukan oleh setiap jiwa dan sebaik-baiknya apa yang diraih oleh orang-orang yang memiliki kecerdasan akal dan petunjuk. Bahkan ini merupakan puncak yang diperebutkan oleh manusia dan akhir yang diperlombakan.

Ilmu ini merupakan fondasi jalan menuju Allah dan jalan masuk yang lurus dalam meraih kecintaan dan keridhaan-Nya serta jalan yang lurus bagi setiap orang yang dicintai dan dipilih-Nya.

Sebagaimana bangunan memiliki fondasi, maka fondasi agama ini adalah iman kepada Allah Ta'ala dan kepada nama-nama serta sifat-sifatNya. Jika fondasi ini kuat, maka dia akan dapat memikul bangunannya dengan kuat dan kokoh serta selamat dari guncangan dan kerobohan."

(Sumber: Terjemah Fiqhul Asmail Husna)

-----------

SUBSCRIBE!: http://bit.ly/subsTSC

----------

MARI BANTU KAUM MUSLIMIN
UNTUK MENGENAL ALLAH

Dengan adanya rekaman ini, kami berharap semakin banyak umat islam memahami Allah dengan sebenar-benarnya pemahaman. Bukan dengan akal, atau logika yang bisa buat makna menjadi liar tak terarah.

Hanya Rp20.000,-/ bulan untuk tetap bantu menjaga playlist ini terpelihara dan memberikan manfat yang luar biasa bagi kaum muslimin dalam mengenal Rabb mereka.

Kirim Donasi ke:
BSI (Kode: 451)
777-10-1476-8
a.n. Tarbiyah Sunnah/ Media

----------

#fiqihasmaulhusna #asmaulhusna

Show more

 0 Comments sort   Sort By


Up next