Hal yang Wajib Saat Tawaf - Rumaysho TV
Melanjutkan kembali bahasan fikih haji dari Safinatun Najah, kali ini sampai pada hal-hal yang wajib dilakukan saat tawaf. Para pakar fiqih—secara umum–menyebutkan beberapa hal yang mesti ada ketika tawaf. Akan tetapi, mereka berselisih pendapat apakah hal-hal yang disebutkan nanti termasuk rukun, wajib ataukah syarat.
Berikut beberapa hal yang mesti dilakukan ketika tawaf:
1. Orang yang bertawaf wajib mengelilingi Ka'bah.
2. Tujuh kali putaran mengelilingi Ka'bah.
3. Berniat.
4. Tawaf dilakukan di tempat yang khusus.
5. Memulai tawaf dari Hajar Aswad.
6. Orang yang bertawaf berada di sebelah kanan Ka’bah.
7. Suci dari hadas dan najis.
8. Menutupi aurat.
9. Tidak ada selang antara tiap putaran tawaf.
10. Berjalan bagi yang mampu.
Secara lengkap, silakan simak bahasannya di website kami berikut:
https://rumaysho.com/2579-hal-....hal-yang-diwajibkan-
Semoga bermanfaat.
-
Yuk ikut beramal jariah bangun masjid, dakwah, dan kegiatan sosial lainnya lewat @rumayshopeduli
Semua informasi perihal donasi tersebut bisa didapat melalui narahubung: 0811267791
Sumber kajian: https://youtu.be/fc1ilSn1pNw