Hukum Asal, Jangan Asal - Ustadz Dr. Aris Munandar., S.S., M.P.I
Pada video kali ini guru kita (Ustadz Aris) akan kembali mengingatkan kita terkait HUKUM ASAL jual beli, ternyata penggunaan hukum asal nggak boleh asal lho, bukan asal bilang "hukum asalnya kan boleh", dst...lalu bermudah-mudahan akan hal tersebut.
Jadi bagaimana semestinya penggunaan hukum asal ini? apakah ada syaratnya?, ketentuannya?, mari luangkan waktu kita sejenak untuk menyimak 1 menit nasehat dari Ustadz Aris (hafidzahullahu ta'ala) dalam "HUKUM ASAL, JANGAN ASAL"
Semoga bermanfaat
Barakallahu fiikum
Silahkan dishare, semoga Allah Ta'ala catat dalam catatan amal, sebagai amal kebaikan, dan menjadi amal jariyah
___________________________________________________
Kajian Full:
https://youtu.be/LRQi8IhS5tI
Yuuk kunjungi serta follow akun beliau...
Website: https://ustadzaris.com/
Youtube: https://youtube.com/ustadzarismunandar
Facebook: https://facebook.com/ustadzariscom
Instagram: https://instagram.com/ustadzaris
Telegram: t.me/ustadzarismunandar | t.me/audioustadzaris | t.me/ebookustadzarismunandar
Jazakumullahu khairan