Syarah Aqidah: Nasehat Bagi Penuntut Ilmu, Bab Vl.48 bag 1- Ustadz Yazid bin Abdul Qadir Jawas
Rekaman Kajian Islam ilmiyah pada hari sabtu19 Februari 2022 pembahasan kitab Syarah Aqidah Ahlussunah wal Jama'ah disampaikan oleh penulis sendiri Ustadz Yazid bin Abdul Qadir Jawas. pembahasan kali ini mengenai "Nasihat Bagi Penuntut Ilmu dan Penyeru Dakwah" dalam kitab Syarah Aqidah Ahlussnnah wal Jama'ah yang disiarkan secara langsung di Radio Rodja dan Rodja TV.
Ahlus SUnnah Wal Jama'ah Mengikuti Sunnah Rasulullah Secara lahir dan bathin
Termasuk jalan Ahlus Sunnah wal Jama'ah yaitu mengikuti Sunnah Rasulullah secara lahir dan batini dan mengikuti jalannya orang-orang yang terdahulu dari kaum Muhajirin dan Anshar.
Allah Ta'ala berfirman:
وَالسَّابِقُونَ الْأَوَّلُونَ مِنَ الْمُهَاجِرِينَ وَالْأَنْصَارِ وَالَّذِينَ اتَّبَعُوهُمْ بِإِحْسَانٍ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهُمْ وَرَضُوا عَنْهُ وَأَعَدَّ لَهُمْ جَنَّاتٍ تَجْرِي تَحْتَهَا الْأَنْهَارُ خَالِدِينَ فِيهَا أَبَدًا ۚ ذَٰلِكَ الْفَوْزُ الْعَظِيمُ
Orang-orang yang terdahulu lagi yang pertama-tama (masuk Islam) dari golongan muhajirin dan anshar dan orang-orang yang mengikuti mereka dengan baik, Allah ridha kepada mereka dan merekapun ridha kepada Allah dan Allah menyediakan bagi mereka surga-surga yang mengalir sungai-sungai di dalamnya selama-lamanya. Mereka kekal di dalamnya. Itulah kemenangan yang besar. (QS. At-Taubah [9]: 100)
Mereka mendahulukan firman Allah Ta'ala dari semua perkataan manusia yang ada. Mendahulukan petunjuk Nabi Muhammad salallahu alaihi wasallam daripada petunjuk semua orang.
#Menebar #Cahaya #sunnah #MenebarCahayaSunnah #Live #Ceramah #Kajian #Islam #Ilmiyah #KajianIslam #KajianIlmiyah #Rodja #rodjatv
Gabung dan subscribe di media sosial RodjaTV:
YouTube (video kajian): https://www.youtube.com/rodjatv/
YouTube (live streaming): https://www.youtube.com/MenebarCahaya...
Facebook: https://www.facebook.com/rodjatvofficial
Instagram: https://www.instagram.com/rodjatv/
Twitter: https://twitter.com/rodjatv
Website (streaming 24jam): https://rodja.tv
Telegram group: https://t.me/rodjatv